Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2016

Studi Kasus Permasalahan yang Berhubungan dengan Internet dan Web Design

Gambar
Sebelum membahas kasus saya ingin memberitahu pengertian dari web design. Web design adalah istilah umum yang digunakan untuk mencakup bagaimana isi web konten ditampilkan, (biasanya berupa hypertext atau hypermedia) yang dikirmkan ke pengguna akhir melalu world wode web, dengan menggunakan sebuah browser web atau perangkat lunak berbasis web. Kali ini saya akan membahas tentang website yang tidak asing lagi bagi mahasiswa Gunadarma yaitu adalah studentsite. Loh kenapa studentsite yang bakal saya bahas, karena gini dalam ilmu web design itu ada beberapa penilaian, yaitu antara lain : 1. Memiliki penampilan yang menarik 2. Memiliki konten yang baik 3. User-Friendly 4. Search Engine Optimized (SEO)